Sepuluh hari setelah Ariel menghirup udara bebas, band yang terbentuk pada 2003 ini akhirnya mengumumkan nama baru: NOAH.
"Sebuah
kekuatan sudah menemukan kami satu persatu dengan cara yang tak bisa
diterka siapa pun. Kami akan meneruskan perjalanan," ujar Ariel sebelum
dirinya mengumumkan nama baru NOAH di kantor Musica Studio, Jakarta.
"Nama
NOAH itu sebenarnya sudah ada sejak 2,5 tahun lalu. Prosesnya
memusingkan. Nama ini simpel, dan satu warna dengan musik kami."
Ditinjau
dari etimologinya, nama NOAH berarti "damai" dan "sang pembuat nyaman".
Pada Jumat, 3 Agustus 2012, NOAH akan meluncurkan single pertama
"Separuh Aku" di 200 radio seluruh Indonesia tepat pukul 15.08.
"Tanggal 3 bulan 8 jam 3 lewat 8 menit," jelas Ariel.
Ariel mengungkapkan bahwa tak akan ada banyak perubahan dalam tubuh NOAH. "Yang baru hanyalah semangatnya."
Selamat datang NOAH di dunia musik Tanah Air!
About Me
- Unknown
Ariel dkk Umumkan Nama Baru Peterpan
Author Unknown
Agustus -
02 -
undefined
Home »
Ariel dkk Umumkan Nama Baru Peterpan
Blog Archive
-
▼
2012
-
▼
Agustus
- 20 cara awet muda
- Tips Motivasi Berhemat
- Penganan Khas Lebaran Berbagai Negara
- Hasil skor pertandingan Jerman vs Argentina - 16 A...
- Dini Hari.Jadwal Pertandingan Jerman Vs Argentina ...
- Jadwal Pertandingan FC Barcelona 2012/2013
- Tips Cara Mendidik Anak dengan Baik dan Positif
- Sejarah Teknik Industri Didunia Dan Indonesia
- Punya Pertanyaan Mengenai Avenged Sevenfold, layan...
- Diet dengan Puasa
- Real Madrid Ingin Gagalkan Neymar Ke Barcelona
- Xavi Bidik Semua Gelar Musim Ini
- Tito Vilanova Puas Kalahkan Manchester United
- 70% Buku 'Kisah Lainnya', Ditulis Oleh Ariel
- NOAH Luncurkan Buku ‘Kisah Lainnya’
- Tanpa Ariel, 4 Personel NOAH Akan Tampil Bersama R...
- Ini Dia Menu Berbuka Khas di Berbagai Negara
- Armand(GIGI) : 7 Lagu Baru Ariel Noah 'Peterpan' K...
- Noah (Peterpan)-Video Clip Separuh Aku
- Foto Ariel Jalani Pemotretan Cover Album NOAH
- Personel Noah Baiknya Jangan Pakai Baju Distro
- Manchester United vs Barcelona di Swedia 9 Agustus...
- Tips Cara Menghilangkan Bau Badan dengan Mudah
- Cara Menghilangkan Komedo Dengan Alami
- Puyol Ingin Akhiri Karier di Camp Nou
- Valdes Merasa Posisinya Terancam di Barca
- Iniesta: Jangan Bandingkan Tito dengan Pep!
- Barcelon vs PSG Jam 00:45 Dini hari!
- Indonesia Vs Valencia Skor 0-5
- Makna Noah, Nama Baru Peterpan
- Mengusung Nama Baru, Noah Siap Melangkah Lagi
- Demi "Noah"(PETERPAN), Ariel Cs Terpaksa Berbohong
- Ariel dkk Umumkan Nama Baru Peterpan
- Desember, Neymar Gabung Barcelona?
-
▼
Agustus